Menampilkan Fitur Image Loading Blog / Website ( Tutorial ) -->

Cara mudah menampilkan efek loading di blog - bagi sebagian jenis blog misalnya blog toko online, blog wallpaper atau yang lainnya, efek loading keren pada blog dapat memberikan kesan yang menarik bagi orang yang membukanya.

Akan tetapi perlu anda ketahui bahwa sebagian efek loading ada juga yang sifatnya malah memberatkan loading halaman blog.

Tak perlu khawatir...!

Karena disini Blog Penting akan mengulas cara membuat efek loading yang tentunya tidak akan memberatkan Loading Blog anda

Berikut Langkah-Langkah Menampilkan Fitur Loading Blog :

1.Silahkan letakkan kode berikut ini diatas kode </body>

<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
$(document.body).append('<div id="page-loader"></div>');
$(window).on("beforeunload", function() {
$('#page-loader').fadeIn(1000).delay(8000).fadeOut(1000);
});
//]]>
</script>
2.Selanjutnya masukkan kode berikut ini ke ]]></b:skin>page-loader {
position:fixed !important;
position:absolute;
top:0;
right:0;
bottom:0;
left:0;
z-index:999999;
background:#000url("URL IMAGE") no-repeat 50% 50%;
padding:1em 1.2em;
display:none
}
3.Dan berikut ini beberapa animasi loading yang bisa anda pilih, Kemudian pastekan url nya pada URL IMAGE pada kode diatas
4.Selesai, Selanjutnya simpan template anda
Demikianlah artikel Cara Menampilkan Efek Loading di Blog semoga bermanfaat, dan
Jangan lupa untuk berkunjung kembali ke "Tutorial Keren" untuk mendapatkan informasi-informasi